RSS

Jumat, 09 April 2010

Istilah-Istilah Manga

(*)action: dimana dalam sebuah cerita, terdapat adegan-adegan pertarungan, pembelaan diri melalui tindakan-tindakan perlawanan fisik, dan lebih interaktif melalui gerakan-gerakan tubuh. contoh: naruto

(*)adventure: "petualangan" dimana sebuah anime/manga menceritakan sebuah petualangan yang melibatkan resiko ataupun yang menarik

(*)anime: berasal dari kata animation. yang digunakan orang jepang untuk membedakan kartun karya jepang dengan kartun dari berbagai negara lain

(*)comedy: terdapat cerita lucu, dan menarik yang bertujuan menghibur bagi para penikmatnya

(*)cooking: di dalam cerita tersebut, menceritakan mengenai kegiatan yang berhubungan dengan "masak" atau bercerita seperti koki misalnya.


(*)drama: cerita kehidupan sehari-hari yang bersifat "fiksi"

(*)echi: tahapan "pornografi" pada tahap ringan.

(*)fantasy: cerita fiksi mengenai kehidupan yang tidak "real" atau nyata

(*)gender bender: menceritakan tentang, tokoh yang beralih peran yang berlawanan dengan gender yang sebenarnya. misal: cewe jadi cowo. cowo jadi cewe.

(*)harem: tokoh yang berada di dalam suatu cerita lebih banyak wanita dibanding pria

(*)historical: bercerita dengan sesuatu yang berhubungan mengenai "masa lalu"

(*)horor: cerita cerita hantu dan semacamnya

(*)josei: bercerita yang lebih ditujukan untuk "wanita remaja/dewasa"

(*)live action: sebutan untuk sebuah anime atau manga yang diangkat ke layar kaca ataupun movie dan diperankan oleh manusia

(*)manhua: Bahasa Tionghoa untuk menyebut komik

(*)manhwa: istilah bahasa Korea untuk menyebut komik

(*)martial arts: seni membela diri, atau melawan lawannya (beladiri)

(*)mecha: berasal dari mechanical. Digunakan untuk menyebutkan segala sesuatu dalam anime dan manga yang berhubungan dengan mekanik. Umumnya untuk menyebutkan robot

(*)medical: menceritakan tentang ilmu kesehatan, dan segala tindak kedokteran, dan penyembuhan

(*)music: segala cerita yang menceritakan segala hal yang berhubungan dengan musik

(*)mystery: sub-genre dari kategori yang lebih umum dari film kejahatan. Ini berfokus pada upaya detektif, detektif swasta atau detektif amatir untuk mengatasi keadaan misterius kejahatan dengan cara petunjuk, investigasi.

(*)one shoot: cerita yang bukan merupakan bagian dari serangkaian atau mini-seri

(*)psychological: karya fiksi prosa yang menempatkan lebih dari jumlah biasa penekanan pada interior karakterisasi, dan pada motif, situasi, dan tindakan internal

(*)romance: bercerita mengenai kisah-kisah romantis/percintaan. berisi komplikasi kisah cinta antara lelaki dan perempuan.

(*)school-life: bercerita mengenai kehidupan remaja, di sekolahnya. berisi komplikasi masalah-masalah yang ada di dalamnya, dan juga kehhidupan sehari-hari mereka

(*)sci-fi: "Science Fiction" sebuah genre fiksi. Tetapi berbeda dengan fantasi, dalam konteks cerita, elemen imajiner yang sebagian besar didirikan masih bersifat ilmiah yang dipostulasikan hukum alam (meskipun beberapa unsur dalam sebuah cerita mungkin masih murni spekulasi imajinatif)

(*)Seinen: Adalah himpunan bagian dari manga yang umumnya ditargetkan pada pria berusia 18-30 tahun penonton, tetapi para penonton dapat lebih tua dengan beberapa komik yang ditujukan untuk pengusaha hingga 40-an mereka. Ini memiliki berbagai macam seni lebih gaya dan variasi dalam materi pelajaran, mulai dari avant-garde ke porno. Perempuan setara dengan manga seinen adalah josei manga. Dalam bahasa Jepang, kata Seinen berarti "anak muda" atau "orang-orang muda" dan tidak menduga hal-hal seksual.

(*)Shoujo: genre yang ditujukan untuk pembaca/penonton perempuan

(*)Shoujo-Ai: menceritakan percintaan antara cewe x cewe

(*)Shounen genre yang ditujukan untuk pembaca/penonton laki-laki

(*)Shounen-Ai menceritakan percintaan antara cowo

(*)slice of life: istilah teater yang mengacu pada representasi naturalistik kehidupan nyata, kadang-kadang digunakan sebagai kata sifat, seperti dalam "sandiwara dengan 'sepotong kehidupan' dialog

(*)sports: bercerita tentang sporitiftas dalam kegiatan olahraga. seperti: basket, sepakbola, rugby, dan lain sebagainya. contoh: eyeshield, tsubasha.

(*)supernatural: "supranatural" berisi crita-cerita mistis.. dengan kekuatan-kekuatan yang mistis pula.

(*)tragedy: menceritakan kejadian-kejadian yang pernah terjadi di masa lalu, yang biasanya berupa "tragedi" /bencana/penderitaan di masa lalu, yang diangkat menjadi sebuah cerita.


Sumber : Yahoo! Answers

1 komentar:

Anonim mengatakan...

cukup menambah pengetahuan..........

Posting Komentar